Selain kemudahkan dalam menggunakan, codeigniter juga cepat, mudah di kustomisasi dan integrasikan dengan library atau framework lainnya. Framework ini juga sempat menjadi perhatian pembuat php – Rasmus Lerdorf
“I like CodeIgniter because it is faster, lighter and the least like a framework.” – Rasmus LerdorfDalam buku ini akan dibahas mengenai cara-cara penggunaan Codeigniter, mulai dari pengenalan tentang controller, model dan view, penggunaan codeigniter dan form, penggunaan database di codeigniter, studi-studi kasus hingga penggunaanya dengan library-library lain seperti jQuery dan jQuery UI.
Materi yang dibahas dalam ebook ini :
- Perkenalan CodeIgniter 2
- PHP & Object Oriented Programming
- Installasi dan Konfigurasi CodeIgniter
- Hello CodeIgniter
- CodeIgniter Helper dan Library
- Kasus 1. Penanganan dan Validasi Form
- CodeIgniter & Database
- Kasus 2. CRUD dan Pagination Database
- Kasus 3. Sistem Templating
- Kasus 4. Sistem Authentikasi
- Kasus 5. Image Gallery Sederhana
- Kasus 6. Buku Tamu menggunakan Codeigniter
- Kasus 7. Membuat Shopping Cart Sederhana
- Kasus 8. CodeIgniter dan Ajax
- Kasus 9. Codeigniter dan jQuery AutoComplete
- Kasus 10. Codeigniter dan Openflash Chart
0 Response to "Buku Gratis Codeigniter "
Posting Komentar
kami mengharapkan anda meningalkan pesan untuk kami.terima kasih